10 HP Samsung Terbaru: Spesifikasi dan Harga November 2023

Siska

27 October 2023
1

Nilai akhir

94

  • Desain
    52
  • Tampilan
    73
  • Performa
    76
  • Konektivitas
    61
  • Baterai
    50
  • Camera
    40
  • Fitur
    82
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
2

Nilai akhir

93

  • Desain
    82
  • Tampilan
    95
  • Performa
    86
  • Konektivitas
    95
  • Baterai
    63
  • Camera
    83
  • Fitur
    86
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
3

Nilai akhir

92

  • Desain
    74
  • Tampilan
    85
  • Performa
    84
  • Konektivitas
    88
  • Baterai
    50
  • Camera
    84
  • Fitur
    86
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
4

Nilai akhir

91

  • Desain
    40
  • Tampilan
    40
  • Performa
    79
  • Konektivitas
    81
  • Baterai
    40
  • Camera
    40
  • Fitur
    82
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
5

Nilai akhir

90

  • Desain
    99
  • Tampilan
    98
  • Performa
    99
  • Konektivitas
    96
  • Baterai
    80
  • Camera
    96
  • Fitur
    95
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
6

Nilai akhir

89

  • Desain
    40
  • Tampilan
    40
  • Performa
    76
  • Konektivitas
    60
  • Baterai
    40
  • Camera
    40
  • Fitur
    79
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
7

Nilai akhir

87

  • Desain
    40
  • Tampilan
    40
  • Performa
    40
  • Konektivitas
    40
  • Baterai
    40
  • Camera
    40
  • Fitur
    73
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
8

Nilai akhir

86

  • Desain
    50
  • Tampilan
    66
  • Performa
    79
  • Konektivitas
    59
  • Baterai
    50
  • Camera
    52
  • Fitur
    82
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
9

Nilai akhir

85

  • Desain
    99
  • Tampilan
    98
  • Performa
    98
  • Konektivitas
    70
  • Baterai
    78
  • Camera
    74
  • Fitur
    87
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee
10

Nilai akhir

84

  • Desain
    98
  • Tampilan
    95
  • Performa
    99
  • Konektivitas
    77
  • Baterai
    87
  • Camera
    98
  • Fitur
    98
Beli dengan harga terbaik
Beli di Lazada Beli di Shopee

Para pengguna Smartphone dari brand Samsung diharap untuk merapat, karena pada artikel kali ini gadgetAja akan membahas tentang 10 HP keluaran terbaru dari Samsung. Siapa tahu ada yang berminat untuk mengganti HP nya ke seri yang terbaru. 

Tanpa banyak basa-basi lagi, cuss langsung ke daftar yukkk:

1. Samsung Galaxy A24 4G

Samsung Galaxy A24 4G

Harga: Rp 3.129.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy A24 4G

  • Desain: 162.1 X 77.6 X 8.3 mm, 195gram
  • Layar: Super AMOLED, 6,5 inch, 1080 x 2340 pixel
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Memori Internal: 4, 6, 8 GB, 2133 MHz
  • Penyimpanan Internal: 128 GB
  • Chipset: Mediatek Helio G99, 2,2 GHz
  • Video Kamera Depan: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 13 MP, f/2,2
  • Video Kamera Belakang: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Polymer, 5000 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, LTE, UMTS
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac
  • Teknologi GPS: GPS Tech, A-GPS, GLONASS, Galileo, BeiDou

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy A24 4G


Pada daftar HP Samsung keluaran terbaru akan diawali oleh Samsung Galaxy A14 4G yang dirilis pada 8 Mei 2023 lalu dengan harga jual mulai dari Rp. 3.129.000,- sampai Rp. 3.499.000,-.

HP samsung ini akan mempertemukan perpaduan antara layar FHD+ Super AMOLED berukuran 6,5 inchi dengan penggunaan Chipset Octa-Core yang memiliki kecepatan maksimal mencapai 2.2GHz. 

Selanjutnya, penggunaan Chipset tersebut turut diimbangi dengan keberadaan Baterai berkapasitas 5000mAh serta ruang penyimpanan internal mencapai 128GB dengan RAM berada pada kapasitas 8GB.

Sebagai penutup, Samsung Galaxy A24 4G ini dibekali dengan 3 buah kamera belakang yaitu kamera beresolusi 5MP dengan lensa ultrawide, 50MP sebagai kamera utama dan 2MP dengan lensa micro serta satu buah kamera beresolusi 13MP sebagai kamera depannya.

2. Samsung Galaxy A54

Samsung Galaxy A54

Harga: Rp 3.799.240,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy A54

  • Desain: 158.2 X 76.7 X 8.2 mm, 202gram
  • Layar: Super AMOLED, 6,4 inch, 1080 x 2340 pixel
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Memori Internal: 6, 8 GB, 2133 MHz
  • Penyimpanan Internal: 128, 256 GB
  • Chipset: Exynos 1380, 2,4 GHz
  • Video Kamera Depan: 3840 x 2160 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 32 MP, 1/2,8", f/2,2, 0,8 μm, 26 mm
  • Video Kamera Belakang: 3840 x 2160 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Polymer, 5000 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, UMTS, LTE, 5G NR
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac, ax
  • Teknologi GPS: A-GPS, GPS Tech, GLONASS, BeiDou, Galileo

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy A54


Daftar HP Samsung terbaru selanjutnya ditempati oleh Samsung Galaxy A54 yang dirilis pada 16 Maret 2023 lalu. HP ini menggunakan layar jenis Super AMOLED berukuran 6,4 inchi dengan Color Depth 16M dan nilai refresh rate maksimum mencapai 120Hz. Selain itu, HP ini dibekali dengan satu buah kamera depan beresolusi  32MP dan 3 buah kamera belakang.

Ketiga kamera belakang tersebut meliputi kamera beresolusi 12MP dengan jenis lensa ultrawide, 50MP sebagai kamera utama, dan 5MP dengan jenis lensa macro. Yang mana, mampu menghasilkan video dan foto dengan kualitas tinggi menggunakan fitur autofocus dan reframing serta fitur Nightography yang bisa membuat kamera pada HP ini secara otomaris beralih ke mode malam saat berada dalam posisi minim cahaya.

Tak hanya itu, HP yang bisa kalian miliki dengan budget Rp. 3.799.240,- sampai Rp.5.570.000,- ini sudah didesain menggunakan dapur pacu dengan CPU jenis Octa-Core 2.4GHz yang berkolaborasi dengan baterai berkapasitas 5000mAh dan RAM berkapasitas 8GB/128GB.

3. Samsung Galaxy A34

Samsung Galaxy A34

Harga: Rp 3.599.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy A34

  • Desain: 161.3 X 78.1 X 8.2 mm, 199gram
  • Layar: Super AMOLED, 6,6 inch, 1080 x 2340 pixel
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Memori Internal: 6, 8 GB, 2133 MHz
  • Penyimpanan Internal: 128, 256 GB
  • Chipset: Mediatek Dimensity 1080, 2,6 GHz
  • Video Kamera Depan: 3840 x 2160 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 13 MP, 1/3,1", f/2,2, 1,12 μm
  • Video Kamera Belakang: 3840 x 2160 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 48 MP, 1/2", f/1,8, 0,8 μm, PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Polymer, 5000 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, UMTS, LTE, 5G NR
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac
  • Teknologi GPS: A-GPS, GPS Tech, GLONASS, BeiDou, Galileo

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy A34


Samsung Galaxy A34 yang juga dirilis pada Maret 2023 lalu ini jika dilihat-lihat memang memiliki desain yang bagitu mirip dengan Samsung Galaxy A54, bahkan posisi kamera belakangnya pun sama. Namun, spesifikasi yang dimiliki oleh kedua HP Samsung tersebut pastinya berbeda.

Samsung Galaxy A34 sendiri digawangi oleh Chipset dengan jenis CPU Octa-Core 2,6GHz yang selanjutnya dikombinasikan dengan RAM berkapasitas 8GB/256GB dan baterai dengan kapasitas 5000mAh.

Spesifikasi lain yang dimiliki oleh HP ini adalah layar dengan jenis Super AMOLED berukuran 6,6 inchi, kamera belakang sebanyak 3 dengan masing-masing beresolusi 48MP, 8MP, dan 5MP dan satu buah kamera depan dengan resolusi 13MP.

Terakhir, HP Samsung yang dijual dengan harga mulai dari Rp. 3.599.000,- sampai Rp. 5.399.000,- ini sudah mampu bertahan dalam air mencapai kedalaman satu meter selama 30 menit dan sudah terlindungi dari debu dengan mengantongi sertifikat IP67.

4. Samsung Galaxy M14

Samsung Galaxy M14

Harga: Rp 2.201.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy M14

  • Desain: 166.8 X 77.2 X 9.4 mm, 206gram
  • Layar: PLS LCD, 6,6 inch, 1080 x 2408 pixel
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Memori Internal: 4 GB, 2133 MHz
  • Penyimpanan Internal: 64, 128 GB
  • Chipset: Exynos 1330, 2,4 GHz
  • Video Kamera Depan: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 13 MP, f/2
  • Video Kamera Belakang: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, PDAF
  • Baterai: Lithium Polymer, 6000 mAh, 15 W
  • Jaringan: GSM, 5G NR, UMTS, LTE, W-CDMA
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac
  • Teknologi GPS: BeiDou, GLONASS, A-GPS, Galileo, GPS Tech

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy M14


Masih keluaran bulan Maret 2023 lalu, HP Samsung terbaru selanjutnya ini cocok untuk kalian yang tengah mencari HP dengan kapasitas baterai besar. Sebab, Samsung Galaxy M14 ditenagai oleh baterai berkapasitas 6000mAh dengan tipe USB-C.

Dijual dengan Harga Rp. 2.201.000,- sampai Rp. 2.849.000,- Samsung Galaxy M14 menampilkan layar FHD+ berukuran 6,6 inchi dengan processor jenis Octa-core 2,4GHz yang dikombinasikan dengan RAM berkapasitas 4GB dan penyimpanan internal 128GB.

Kamera belakang sebanyak 3 buah dengan kamera utama beresolusi 50MP dan 2 buah kamera pendamping beresolusi 2MP serta satu  buah kamera depan beresolusi 13MP sebagai pendukung untuk melakukan selfie.

5. Samsung Galaxy S23

Samsung Galaxy S23

Harga: Rp 6.500.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy S23

  • Desain: 146.3 X 70.9 X 7.6 mm, 168gram
  • Layar: Dynamic AMOLED 2X, 6,1 inch, 1080 x 2340 pixel
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Memori Internal: 8 GB, 8533 MHz
  • Penyimpanan Internal: 128, 256, 512 GB
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2, 3,36 GHz
  • Video Kamera Depan: 3840 x 2160 pixel, 60 fps
  • Kamera Depan: 12 MP, f/2,2, 26 mm
  • Video Kamera Belakang: 7680 x 4320 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, 1/1,56", f/1,8, 1 μm, 24 mm, Dual Pixel PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Ion, 3900 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, LTE, 5G NR, UMTS
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac, 6e
  • Teknologi GPS: A-GPS, GPS Tech, GLONASS, BeiDou, Galileo

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy S23


Daftar HP samsung terbaru selanjutnya ditempati oleh Samsung Galaxy S23 dengan spesifikasi kamera terbaik yang baru saja dirilis pada 24 Februari 2023 lalu. Kamera depannya berjumlah satu dengan lensa jenis wide beresolusi 12MP dan nilai aperture f/2.2.

Kamera belakangnya sebanyak 3 dengan kamera jenis wide beresolusi 50MP sebagai kamera utamanya dan kamera jenis ultrawide beresolusi 12MP serta kamera jenis telephoto beresolusi 10MP sebagai pendampingnya

HP dengan harga Rp. 6.500.000,- sampai Rp. 13.999.000,- masih memiliki spesikasi lain yang meliputi:

  • Penggunaan processor jenis Qualcomm SM8550-AC Snapdragon 8 Gen 2 dengan CPU jenis Octa-Core yang memiliki kecepatan mencapai 2,8GHz.
  • Layar dengan tipe Dynamic AMOLED 2X yang memiliki resolusi HDR+ dan nilai refresh rate mencapai 120Hz.
  • Tersedia dengan 3 pilihan kombinasi kapasitas RAM dan penyimpanan internal yaitu 8GB/128GB, 8GB/256GB dan 8GB/512GB.
  • Baterai berkapasitas 3785mAh dengan tipe Li-Ion.

Terakhir, dengan semua kombinasi spesifikasi diatas, Samsung Glaxy S23 berhasil mengantongi nilai antutu mencapai 1.231.075.

6. Samsung Galaxy A14 5G

Samsung Galaxy A14 5G

Harga: Rp 1.585.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy A14 5G

  • Desain: 167.7 X 78 X 9.1 mm, 202gram
  • Layar: PLS LCD, 6,6 inch, 1080 x 2408 pixel
  • Sistem Operasi: Android 13
  • Memori Internal: 4, 6, 8 GB, 2133 MHz
  • Penyimpanan Internal: 64, 128 GB
  • Chipset: Mediatek MT6833 Dimensity 700, 2,2 GHz
  • Video Kamera Depan: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 13 MP, f/2
  • Video Kamera Belakang: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, PDAF
  • Baterai: Lithium Polymer, 5000 mAh, 15 W
  • Jaringan: GSM, UMTS, LTE
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac
  • Teknologi GPS: Galileo, GLONASS, GPS Tech, A-GPS, BeiDou

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy A14 5G


HP Samsung terbaru kali ini menjadi produk pembuka tahun 2023 bagi brand Samsung dengan tanggal perilisan 20 Januari 2023. Berada pada kelas enty level, Samsung Galaxy A14 5G memiliki harga jual dikisaran Rp. 1.585.000,- sampai Rp. 2.620.000,-.

Dengan harga segitu kalian sudah bisa mendapatkan HP dengan spesifikasi yang cukup baik dikelasnya. Dimulai dari layar berukuran 6,6 inchi dengan resolusi FHD+ dan nilai refresh rate maksimum berada di 90Hz. Lanjut ke penggunaan processor jenis Octa-Core dengan kecepatan maksimum mencapai 2,2GHz yang kemudian disatukan dengan kecepatan jaringan 5G menjadikan Samsung Galaxy A14 memiliki performa yang kuat juga super cepat.

Ditambah lagi dengan baterai berkapasitas 5000mAh juga RAM berkapasitas 6GB yang berkolaborasi dengan penyimpanan internal berkapasitas 128GB.

Terakhir, ada 3 buah kamera belakang dengan kamera beresolusi 50MP sebagai kamera utamanya, yang kemudian didampingi dengan  kamera macro dan depth beresolusi 2MP. Sedangkan pada kamera depannya, Samsung Galaxy A14 hanya dibekali dengan satu buah kamera beresolusi 13MP. 

7. Samsung Galaxy A04

Samsung Galaxy A04

Harga: Rp 1.418.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy A04

  • Desain: 164.4 X 76.3 X 9.1 mm, 192gram
  • Layar: PLS LCD, 6,5 inch, 720 x 1600 pixel
  • Sistem Operasi: Android 12
  • Memori Internal: 4, 6, 8 GB, 1600 MHz
  • Penyimpanan Internal: 32, 64, 128 GB
  • Chipset: Unisoc SC9863A, 1,6 GHz
  • Video Kamera Depan: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 5 MP, f/2,2
  • Video Kamera Belakang: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, AF
  • Baterai: Lithium Polymer, 5000 mAh, 7,5 W
  • Jaringan: GSM, W-CDMA, LTE
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac
  • Teknologi GPS: GLONASS, GPS Tech, A-GPS

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy A04


Untuk kelas HP Samsung terbaru murah ditempati oleh Samsung Galaxy A04 yang hanya dijual dengan harga mulai dari Rp. 1.418.000,- sampai Rp. 1.599.000,-. HP keluaran 15 Agustus 2022 ini memiliki layar berukuran 6.5 inchi dengan 2 kamera pada bagian belakang dan satu kamera depan.

Pada kamera belakangnya, Samsung Galaxy A04 dibekali kamera utama dengan resolusi 50MP dan kamera dengan lensa depth beresolusi 2MP sebagai pendampingnya. Sedangkan pada kamera depannya, Samsung Galaxy A04 dibekali dengan kamera beresolusi 5MP.

Menggunakan processor dengan CPU jenis Octa-Core yang memiliki kecepatan maksimum sampai 2,3GHz yang selanjutnya didukung dengan keberadaan RAM dengan kapasitas 3GB/32GB dan 4GB/64GB yang masih bisa dinaikkan lagi hingga 1TB menggunakan microSD.

Terakhir, semua spesifikasi tersebut akan semakin lengkap dengan keberadaan baterai berkapasitas 5000mAh.

8. Samsung Galaxy A23 5G

Samsung Galaxy A23 5G

Harga: Rp 3.299.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy A23 5G

  • Desain: 165.4 X 76.9 X 8.4 mm, 197gram
  • Layar: PLS LCD, 6,6 inch, 1080 x 2408 pixel
  • Sistem Operasi: Android 12
  • Memori Internal: 4, 6, 8 GB, 2133 MHz
  • Penyimpanan Internal: 64, 128 GB
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 695 5G, 2,2 GHz
  • Video Kamera Depan: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 8 MP, f/2,2
  • Video Kamera Belakang: 1920 x 1080 pixel, 30 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Polymer, 5000 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, UMTS, LTE, 5G NR
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac
  • Teknologi GPS: BeiDou, Galileo, GLONASS, GPS Tech, A-GPS

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy A23 5G


Pada Samsung Galaxy A23 yang dirilis pada 26 Maret 2023, kalian akan melihat kombinasi antara Chipset snapdragon 695 yang memiliki kecepatan CPU masimal 2.2GHz dengan RAM berkapasitas 6GB/128GB dan baterai dengan kapasitas 5000mAh.

Selanjutnya, beberapa spesifikasi di atas juga turut diimbangi dengan keberadaan layar berukuran 6.6 inchi yang memiliki nilai refresh rate maksimum sampai 120Hz, resolusi FHD+ serta nilai color depth 16M.

Terakhir, HP samsung yang bisa kalian dapatkan dengan harga Rp. 3.299.000,- juga sudah dibekali dengan kamera belakang sebanyak 4 buah yaitu 50MP untuk kamera utama, 2MP untuk kamera macro, 5MP untuk kamera ultrawide, dan 2MP untuk kamera depth. Sedangkan pada kamera depannya, Samsung Galaxy A23 dibekali satu buah kamera dengan resolusi 8MP.

9. Samsung Galaxy Z Flip 4

Samsung Galaxy Z Flip 4

Harga: Rp 11.499.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy Z Flip 4

  • Desain: 165.2 X 71.9 X 6.9 mm, 187gram
  • Layar: Dynamic AMOLED, 6,7 inch, 1080 x 2640 pixel
  • Sistem Operasi: Android 12
  • Memori Internal: 8 GB, 6400 MHz
  • Penyimpanan Internal: 128, 256, 512 GB
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1, 3,2 GHz
  • Video Kamera Depan: 3840 x 2160 pixel, 30 fps
  • Kamera Depan: 10 MP, f/2,4, 1,22 μm, 26 mm
  • Video Kamera Belakang: 3840 x 2160 pixel, 60 fps
  • Kamera Belakang: 12 MP, 1/1,76", f/1,8, 1,8 μm, 24 mm, Dual Pixel PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Polymer, 3700 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, UMTS, LTE, 5G NR
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac, ax
  • Teknologi GPS: BeiDou, GLONASS, GPS Tech, A-GPS, Galileo

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy Z Flip 4


Samsung Galaxy Z Flip 4 memang sudah dirilis sejak 2 September 2022 lalu. Akan tetapi,  sampai pertengahan tahun 2023 ini, masih menjadi salah satu HP samsung keluaran samsung lantaran belum ada informasi lagi mengenai HP samsung lipat terbaru lainnya.

HP ini memanfaatkan processor jenis Qualcomm SM8475 Snapdragon 8+ Gen 1 dan CPU jenis Octa-Core dengan kecepatan mencapai 3,14GHz. Turut diimbangi dengan RAM berkapasitas 8GB/128-512GB dan baterai berkapasitas 3700mAh menjadikan HP ini hadir dengan performa yang luar biasa.

Selanjutnya, HP yang memiliki layar utama berukuran 6,7 inchi dengan jenis foldable Dynamic AMOLED 2X ini telah dilengkapi dengan 2 buah kamera belakang beresolusi 12MP serta satu buah kamera depan beresolusi 10MP.

10. Samsung Galaxy Z Fold 4

Samsung Galaxy Z Fold 4

Harga: Rp 20.199.000,-

btn_shopee.webp
btn_lazada.webp

Spesifikasi Samsung Galaxy Z Fold 4

  • Desain: 155.1 X 130.1 X 6.3 mm, 263gram
  • Layar: Dynamic AMOLED, 7,6 inch, 1812 x 2176 pixel
  • Sistem Operasi: Android 12
  • Memori Internal: 12 GB, 6400 MHz
  • Penyimpanan Internal: 256, 512, 1024 GB
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1, 3,2 GHz
  • Video Kamera Depan: 3840 x 2160 pixel, 60 fps
  • Kamera Depan: 10 MP, 1/3", f/2,2, 1,22 μm, 24 mm
  • Video Kamera Belakang: 3840 x 2160 pixel, 60 fps
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1,8, 1 μm, 23 mm, Dual Pixel PDAF, OIS
  • Baterai: Lithium Polymer, 4400 mAh, 25 W
  • Jaringan: GSM, UMTS, LTE, 5G NR
  • Wi-Fi a, b, g, n, ac, ax
  • Teknologi GPS: BeiDou, GLONASS, GPS Tech, A-GPS, Galileo

 

Lihat review selengkapnya: Samsung Galaxy Z Fold 4


Sama-sama dirilis pada 2 September 2022, Samsung Galaxy Z Fold 4 turut meramaikan HP terbaru samsung dari seri lipat. HP ini bisa kalian dapatkan dimulai dari harga Rp. 20.199.000,- sampai Rp. 23.199.000,- dengan spesifikasi sebagai berikut:

  • Menggunakan dapur pacu jenis Qualcomm SM8475 Snapdragon 8+ Gen 1 dengan CPU jenis Octa-Core yang memiliki kecepatan maksimal mencapai 3.18GHz.
  • Dibekali dengan RAM berkapasitas 12GB dan penyimpanan internal berkapasitas 256GB hingga 1TB. 
  • Baterai berkapasitas 4400mAh yang sudah dilengkapi dengan teknologi pengecasan canggih seperti wireless charging, fast charging bahkan reverse charging.
  • Memiliki layar berukuran 7,6 inchi dengan 3 buah kamera belakang beresolusi 50MP, 10MP dan 12MP serta satu buah  kamera depan beresolusi 4MP.
vsComparison listComparison list
Top Gadget
Oppo Find X5 Pro
Oppo Find X5 Pro
Apple iPhone 14 Pro Max
Apple iPhone 14 Pro Max
Vivo X90 Pro+
Vivo X90 Pro+
Samsung Galaxy S23+
Samsung Galaxy S23+
Xiaomi Mix Fold 3
Xiaomi Mix Fold 3
Baca Artikel Terbaru
Baca Rekomendasi Artikel Lainnya